Angkat Semangat Literasi Digital, HMI Mimika Gelar Webinar Jurnalistik Mahasiswa

MIMIKA – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mimika periode 2025–2026 sukses menyelenggarakan webinar bertema “Jurnalistik Mahasiswa Kekinian” pada Selasa, 14 Mei 2025 pukul 19.00 WIT. Kegiatan yang dilaksanakan secara daring melalui platform Google Meet ini menghadirkan narasumber Mulyadi Anangkota dan diikuti oleh kader HMI Cabang Mimika, HMI Cabang Jayapura, pengurus BEM Universitas Cenderawasih (Uncen), serta […]

HMI Cabang Mimika Gelar LK 1: Membentuk Kader Muslim Berkualitas untuk Umat dan Bangsa

MIMIKA — Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mimika resmi membuka kegiatan Latihan Kader 1 (LK 1) yang berlangsung selama tiga hari, mulai 18 hingga 20 April 2025. Kegiatan ini diselenggarakan dengan semangat pembinaan kader yang tidak hanya cerdas secara intelektual, tetapi juga matang secara spiritual, serta sadar akan peran dan tanggung jawabnya sebagai bagian dari […]

HMI Cabang Mimika Ikut Serta dalam Pawai Takbir Keliling yang Diselenggarakan PHBI Kabupaten Mimika

MIMIKA – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Mimika turut serta dalam Pawai Takbir Keliling yang diselenggarakan oleh Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Kabupaten Mimika. Kegiatan ini digelar sebagai bentuk perayaan kebahagiaan menuju kemenangan setelah sebulan penuh menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadha 1446 H /2025. Kamis (30/03/2025). Dalam pawai ini, HMI Cabang Mimika hadir bersama tiga […]